Anies di Posisi Puncak Survei Capres 2024 Versi ARSC, Prabowo Nomor Dua, Ganjar Ketiga
Politik | 22 Mei 2021, 15:11 WIB"Selain itu karena program yang bagus kemudian bertanggung jawab, cerdas, visioner, bijaksana, beribawa, nasionalis, dan populer juga menjadi alasan responden," kata Bagus saat konferensi pers survei ARSC online via Zoom, Sabtu (22/5/2021).
Baca Juga: Survei Capres Litbang Kompas: Prabowo Tertinggi, Disusul Anies, dan Ganjar
Adapun survei melibatkan 1.200 responden yang dipilih secara acak.
Metode penelitian dilakukan dengan sambungan telepon yang berlangsung pada 26 April-8 Mei 2021.
Tingkat kepercayaan hasil survei 95 persen dengan margin eror kurang lebih 2,9 persen.
Penulis : Fadhilah Editor : Eddward-S-Kennedy
Sumber : Kompas TV