> >

Tracing dan Treatment Penanganan Covid-19 Indonesia Masih Lemah, Jokowi Minta Perbanyak Testing

Berita utama | 18 Mei 2021, 19:42 WIB
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Instalasi Pengolah Sampah menjadi Energi Listrik (PSEL) berbasis teknologi ramah lingkungan di Benowo, Kota Surabaya, Jawa Timur, Kamis (6/5/2021). (Sumber: Dok. Pemkot Surabaya)

Berdasarkan pedoman WHO, untuk setiap unit terkecil, minimal 1 per 1000 orang ditesting setiap minggu.

Baca Juga: Jokowi Berharap, Kereta Cepat Dapat Terintegrasi dengan LRT dan MRT

Jadi, jika jumlah seluruh penduduk Indonesia sekitar 270.000, maka dalam sehari setidaknya ada 40.000 orang diperiksa. Dalam sepekan, idealnya ada 280.000 orang yang diperiksa.

Penambahan pasien Covid-19 di Indonesia pada Selasa (18/5/2021) sebanyak 4.185 orang. Jumlah total pasien yang terjangkit Covid-19 di Indonesia kini mencapai 1.748.230 orang.

Penulis : Hasya Nindita Editor : Deni-Muliya

Sumber : Kompas TV


TERBARU