> >

KSAL: Tim Evakuasi Upayakan Angkat KRI Nanggala-402 dari Kedalaman 838 Meter

Peristiwa | 25 April 2021, 19:48 WIB
Kapal selam KRI Nanggala-402 buatan tahun 1952 saat latihan Pratugas Satgas Operasi Pengamanan Perbatasan (Pamtas) Maphilindo 2017 di Laut Jawa, Jumat (20/1/2017). (Sumber: Antara via Kompas.com)

Sebagai informasi, KRI Nanggala-402 dinyatakan hilang kontak di perairan Bali pada Rabu (21/4/2021).

Baca Juga: Letkol Laut Heri Oktavian, Komandan KRI Nanggala-402 yang Alumnus SMA Muhammadiyah 1 Yogyakarta

Kapal buatan Jerman ini dinyatakan hilang kontak saat melakukan latihan menembak torpedo di laut utara Bali.

Setelah dilakukan pencarian, pada Sabtu 24 April 2021, Kapal selam KRI Nanggala-402 dinyatakan tenggelam di laut utara Bali.

Pada Minggu, 25 April 2021, Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto menyatakan 53 awak kapal yang bertugas dalam kapal selam KRI Nanggala-402 telah gugur.

Baca Juga: KSAL: Kecil Kemungkinan Awak KRI Nanggala Dapat Diselamatkan

Penulis : Isnaya Helmi Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU