> >

Kementerian Agraria Memulai Pengembangan Jawa Bagian Selatan dari Daerah Pawonsari

Kompas tv news | 3 April 2021, 15:33 WIB
Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Surya Tjandra, dalam kunjungannya di Waduk Gajah Mungkur di Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah, Rabu (30/3/2021). (Sumber: Kompas.com/Muhlis Al Alawi))

Dimana untuk Kabupaten Wonogiri sendiri telah melaksanakan program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) serta menerbitkan 7.825 sertifikat.

Tak berhenti di situ, PTSL juga menjadi sarana bagi masyarakat untuk memahami informasi terkait rekaman data pertanahan secara lengkap.

Baca Juga: Pembukaan Sekolah Tatap Muka Butuh Kerjasama Pemerintah Daerah dan Faskes

Penulis : Aryo Sumbogo Editor : Eddward-S-Kennedy

Sumber : Kompas TV


TERBARU