> >

Komnas HAM: Insiden Tewasnya Laskar FPI Bukan Pelanggaran HAM Berat

Peristiwa | 14 Januari 2021, 15:39 WIB
Komnas HAM menunjukan sejumlah barang bukti proyektil dan selongsong pelurui hasil penyelidikan kasus penembakan 6 laskar FPI. (Sumber: KOMPAS TV)

“Presiden agar melakukan evaluasi total Polri khususnya mengenai kekerasan dalam penyelidikan dan penyidikan (penyiksaan), pengejaran tersangka dan penanganan demonstrasi serta penggunaan senjata api,” tulis siaran pers YLBHI.

Pihak YLBHI juga menyoroti perlunya perbaikan sistem dan proses hukum terkait seluruh kasus pembunuhan di luar proses hukum.

Penulis : Ahmad Zuhad Editor : Eddward-S-Kennedy

Sumber : Kompas TV


TERBARU