> >

Munas Tarjih Muhammadiyah Koreksi Waktu Subuh, Mundur 8 Menit

Agama | 21 Desember 2020, 14:00 WIB
Munas Tarjih ke-31 Muhammadiyah di Universitas Muhammadiyah Gresik, sumber: Muhammadiyah.or.id 

Mas'udi menjelaskan waktu subuh sendiri ditentukan fenomena alam berdasarkan Alquran dan Hadis. Kemudian, berbagai pandangan dari para ulama-astronom diperlihatkan untuk menambah referensi terkait ketentuan waktu subuh di Indonesia.

Apalagi, belakangan ini pembahasan mengenai waktu Subuh cukup hangat diperbincangkan lantaran adanya perbedaan pendapat tentang ketinggian matahari waktu subuh.

Berdasarkan buku berjudul 'Pedoman Hisab Muhammadiyah' terbitan tahun 2009, menjelaskan bahwa waktu subuh dalam posisi matahari minus 18 derajat.

Penulis : Iman-Firdaus

Sumber : Kompas TV


TERBARU