> >

Pemerintah Akan Revisi Skema Alokasi Vaksin, Jadi 50% Gratis & 50% Mandiri

Kesehatan | 14 Desember 2020, 19:21 WIB
Ilustrasi vaksin Covid-19. (Sumber: SHUTTERSTOCK/solarseven)

Namun DPR meminta skema tersebut dibalik, menjadi 70 persen yang dibiayai pemerintah dan 30 persen bebayar.

"Kita tidak ingin negara itu hitung-hitungan dengan rakyat. Komposisi dibalik 70 persen dibiayai pemerintah dan 30 yang berbayar. Paling tidak, yang dibayar negara harus lebih banyak," kata Wakil Ketua Komisi IX dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Nihayatul Wafiroh.

Penulis : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Kompas TV


TERBARU