> >

Begini Kondisi Menag Fachrul Razi Setelah Terkonfirmasi Positif Covid-19

Update corona | 21 September 2020, 10:20 WIB
Menteri Agama Fachrul Razi (Sumber: Youtube BNPB)

Baca Juga: Klaster Baru Covid-19 Terus Bermunculan

Sebab, lanjut Oman, Menag minta agar program-program dan layanan keagamaan itu tetap berjalan walaupun koordinasi dilakukan secara online atau daring.

Menurut Oman, Menag juga mengimbau masyarakat untuk mematuhi anjuran pemerintah dengan disiplin dalam penerapan protokol kesehatan. 

"Siapapun bisa terkena Covid-19 ini, tidak ada kecuali, mari kita saling berempati, saling menguatkan, dan berikhtiar dengan mematuhi protokol kesehatan. Semoga pandemi ini bisa segera teratasi," kata Oman, menegaskan.

Penulis : Deni-Muliya

Sumber : Kompas TV


TERBARU