Syarat dan Cara Daftar Mudik Gratis Jasa Marga, Pendaftaran Dibuka Sampai 22 Maret 2024
Travel | 17 Maret 2024, 14:30 WIB4. Jasa Marga berhak sewaktu-waktu dan tanpa pemberitahuan terlebih dahulu untuk menghentikan program ini jika diperlukan.
Benefit Peserta Mudik Gratis Jasa Marga (Goodiebag):
- Kaos
- Konsumsi (Makan, Snack, Air Mineral) Uang Saku
- Tersedia Buku Bacaan Anak-Anak di Setiap Bus
Contact Person:
- Tatang Kusdiana-0812 8677 6644
- Nurdin-0812 8268 580
Baca Juga: ASDP akan Tutup Penyeberangan Merak-Bakauheni saat Cuaca Ekstrem, Imbau Pengguna Jasa Berhati-hati
Rute Perjalanan Mudik Gratis Jasa Narga Group
1. Rute Jalur Utara
A. SEMARANG
Rute: Jakarta - Brebes - Tegal - Pemalang - Pekalongan - Semarang (Terminal Terboyo)
B. SOLO
Rute: Jakarta - Salatiga - Boyolali - Kartosuro
- Solo (Terminal Tirtonadi)
C. YOGYAKARTA I
Rute: Jakarta - Ungaran - Bawen - Ambarawa - Secang - Magelang - Yogyakarta (Terminal Giwangan)
D. SURABAYA
Rute: Jakarta - Karanganyar - Sragen - Ngawi - Madiun - Nganjuk - Jombang - Mojokerto - Surabaya (Terminal Bungurasih)
2. Rute Jalur Selatan
A. YOGYAKARTA II
Rute: Jakarta - Pejagan - Bumiayu - Purwokerto - Gombong - Kebumen - Kutoarjo - Purworejo - Yogyakarta (Terminal Giwangan)
"Penurunan Pemudik di terminal hanya pada terminal sebagaimana tercantum dalam rute perjalanan. Bagi yang tidak turun di terminal dimaksud, Pemudik hanya dapat turun di Exit Tol masing-masing daerah sesuai rute perjalanan," tulis Jasa Marga di akun Instagram resminya.
Penulis : Dina Karina Editor : Deni-Muliya
Sumber :