Kapan Libur Isra Mikraj 2024? Simak Jadwalnya dan Cuti Bersama selama Februari Ini
Tren | 5 Februari 2024, 14:33 WIBBaca Juga: 5 Perbedaan Stunting dan Gizi Buruk, Gagasan Prabowo yang Disorot Ganjar di Debat Capres 2024
Daftar Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Februari 2024
Berikut adalah daftar lengkap hari libur nasional dan cuti bersama di Indonesia sepanjang tahun 2024, yang mencakup peristiwa penting dan hari besar keagamaan.
Libur Nasional
- Kamis, 8 Februari: Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW
- Sabtu, 10 Februari: Tahun Baru Imlek 2575 Kongzili
- Rabu, 14 Februari: Hari pemungutan suara Pemilu 2024
Baca Juga: Contoh Pidato Sambutan Ketua Panitia Isra Mikraj 2024 Singkat dalam Bahasa Jawa, Indonesia dan Sunda
Cuti Bersama
- Jumat, 9 Februari: Tahun Baru Imlek 2575 Kongzili
Pastikan untuk menandai tanggal-tanggal ini di kalender Anda dan merencanakan kegiatan yang memperkaya secara spiritual, sosial, dan budaya.
Penulis : Danang Suryo Editor : Deni-Muliya
Sumber : Kompas TV