> >

Simak Jangan Sampai Salah, Ini 4 Perbedaan Cacar Monyet dan Cacar Air

Kesehatan | 28 Oktober 2023, 23:00 WIB
Partikel virus cacar monyet terdiri dari genom DNA (asam deoksiribonukleat) yang dikelilingi oleh selubung protein dan selubung lipid. (Sumber: Maurizio de Angelis/WHO)

Baca Juga: Awas Penyakit Cacar Monyet, Ini lo Gejalanya | SINAU

Cacar monyet disertai gejala khas kelenjar getah bening membengkak. Sedangkan pada cacar air, munculnya ruam disertai gejala gatal-gatal di tempat kemunculan ruam.

4. Lamanya gejala penyakit sampai sembuh

Penderita biasanya merasakan gejala cacar monyet sampai sembuh sekitar dua hingga empat minggu. Sedangkan penyakit cacar air relatif singkat hanya empat hingga tujuh hari.

 

Penulis : Switzy Sabandar Editor : Gading-Persada

Sumber : Healthline


TERBARU