> >

Unik! Binatang Ini Mampu Mendengar tanpa Gendang Telinga

Sinau | 9 Oktober 2021, 17:15 WIB
Penampakan cacing Caenorhabditis elegans. (Sumber: Heiti Paves/Wikimedia)

Penelitian-penelitian terdahulu membuktikan bahwa cacing itu bisa mencium bau, mengecap rasa, merasakan sentuhan, bahkan memiliki indra propriosepsi, keawasan tubuh atau “indra keenam”.

“Sejak itu, hanya ada satu hal yang belum diketahui, dan itu adalah sensasi pendengaran. Kami telah menghabiskan bertahun-tahun mencari hal ini,” kata Xu kepada National Geographic.

Baca Juga: Viral Video Hewan Seperti Cacing Bisa Muncratkan Cairan Seperti Akar, Ini Penjelasan LIPI


 

Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Vyara-Lestari

Sumber : National Geographic


TERBARU