> >

Khawatir Tentara Korea Utara Bakal Bantu Rusia Perang di Ukraina, AS Minta China Tekan Kim Jong-Un

Kompas dunia | 31 Oktober 2024, 10:18 WIB
Juru bicara Departemen Luar Negeri AS, Matthew Miller. (Sumber: Anadolu)

Baca Juga: Bantuan Militer AS untuk Ukraina Lambat, Jumlah Kasus Desersi Tentara Ukraina Meningkat

Korea Utara sendiri sudah mengerahkan tentaranya ke Rusia.

Meski tak mengungkapkan secara pasti apa tujuannya, tetapi tentara Korea Utara itu diyakini bakal membantu Rusia berperang di Ukraina.

Sebelumnya juga dilaporkan sejumlah tentara Korea Utara sudah berada di Ukraina.

Penulis : Haryo Jati Editor : Desy-Afrianti

Sumber : RBC-Ukraine


TERBARU