Rusia Peringatkan Israel, Serangan ke Fasilitas Nuklir Iran Bakal Bikin Ketegangan Kian Berbahaya
Kompas dunia | 12 Oktober 2024, 12:03 WIBTermasuk di antaranya, pemimpin Hamas Ismail Haniyeh, pemimpin Hizbullah Hassan Nasrallah, dan Jenderal Korps Garda Revolusi Iran Abbas Nilforooshan.
Laporan mengindikasikan bahwa Iran telah meluncurkan sekitar 200 rudal balistik yang menyasar ke sejumlah isntalasi militer dan intelijen di sepanjang wilayah Palestina yang diduduki.
Sebagai respons, Israel telah menjanjikan pembalasan, tetapi pejabat Iran menegaskan bahwa setiap aksi Israel akan menemukan respons yang kuat, proposional dan diperhitungkan dari Teheran.
Penulis : Haryo Jati Editor : Desy-Afrianti
Sumber : Tehran Times