> >

PM Yordania Mengundurkan Diri, Raja Abdullah Langsung Tunjuk Suksesornya

Kompas dunia | 16 September 2024, 10:28 WIB
Raja Yordania Raja Abdullah II. (Sumber: Anadolu Agency)

Ia saat ini menjabat sebagai Kepala Kantor Kerajaan atau asisten pribadi Raja.

Pada pernyataannya, Istana Kerajaan mengungkapkan Raja Abdullah telah memerintahkan pemerintahan untuk tetap dalam kapasitas sementara sampai terbentuknya kabinet baru.

Baca Juga: Rudal Hipersonik Houthi Hantam Israel tanpa Perlawanan, Netanyahu Ancam Pembalasan Skala Besar

Di bawah konstitusi Kerajaan, pemerintahan biasanya mengundurkan diri setelah pemilihan legislatif.

Adalah raja yang menunjuk perdana menteri, bukan parlemen, yang memiliki kekuatan terbatas.

Pada pemilihan di Yordania, rakyat memilih langsung perwakilannya untuk DPR setiap empat tahun, tetapi raja yang yang memilih 65 anggota dari majelis tinggi, Senat.

 

 

Penulis : Haryo Jati Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Roya News/Al-Jazeera


TERBARU