> >

Ukraina Klaim Hancurkan Pesawat Canggih Rusia dan Lukai Personelnya

Kompas dunia | 10 Juni 2024, 11:45 WIB
Ilustrasi jet tempur canggih Rusia Su-57. (Sumber: AP Photo/Pavel Golovkin, File)

Selain itu, serangan tersebut juga melukai sejumlah personel Rusia. Meski begitu, Yusov tak segera memberikan bukti yang mendukung klaimnya.

Baca Juga: Korban Tewas Palestina Dibunuh Militer Israel Tembus 37.000 Jiwa, 283 Warga Terbunuh 24 Jam terakhir

Adapun serangan tersebut dilakukan setelah Amerika Serikat (AS) dan Jerman mengizinkan Ukraina menyerang target di wilayah Rusia dengan senjata jarak jauh yang mereka pasok.

Ukraina telah menggunakan senjata AS untuk menyerang ke dalam Rusia di bawah arahan baru yang disetujui Presiden Joe Biden, yang mengizinkan senjata Amerika digunakan untuk tujuan terbatas, hanya mempertahankan Kharkiv.

Penulis : Haryo Jati Editor : Tito-Dirhantoro

Sumber : ABC News


TERBARU