ISIS Bangkit di Afrika, Ambil Kesempatan di Konflik Mali, Perluas Wilayah hingga 2 Kali Lipat
Kompas dunia | 26 Agustus 2023, 15:52 WIBPasukan perdamaian PBB disebut "memainkan peran krusial" memfasiliasi perundingan antara pihak-pihak yang berkonflik. Kelompok-kelompok bersenjata di Mali pun kini disebut masih memperebutkan wilayah-wilayah di utara Mali, termasuk organisasi kriminal yang berebut jalur penyelundupan narkoba.
"Mali masih menjadi titik utama perdagangan narkoba di Afrika Barat dan di antara negara-negara pesisir di Teluk Guinea dan Afrika Utara," demikian tulis laporan pakar PBB dikutip Associated Press, Sabtu (26/8/2023).
Baca Juga: Junta Militer Niger Ditakutkan Bekerja Sama dengan Wagner, Apalagi Bertemu Sekutu Prigozhin di Mali
Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Gading-Persada
Sumber : Associated Press