Media Selandia Baru Tak Anggap Besar Penyanderaan Pilot oleh OPM, Banyak Kutip Media Indonesia
Kompas dunia | 17 Februari 2023, 13:38 WIBSejak ditangkap oleh OPM pekan lalu, kondisi Marthens sebenarnya belum diketahu secara pasti. Hanya foto dan video yang dikeluarkan oleh OPM yang bisa dilihat masyarkat.
Baca Juga: Pengamat Selandia Baru Ungkap Motif Penyanderaan Pilot Susi Air
Dalam rilisi tersebut, terlihat Marthen dikelilingi oleh anggota OPM yang bersenjata.
Penyanderaan Mehrtens sendiri dimaksudkan agar Indonesia mewujudkan kemerdekaan Papua.
Menkopolhukam Mahfud MD menegaskan mendorong upaya persuasif dan negosiasi untuk memastikan keselamatan sandera.
Meski begitu, ia menegaskan Pemerintah Indonesia tak menutup upaya lain untuk membebaskannya.
Baca Juga: Selandia Baru Menolak Berkomentar Meski Warganya Disandera OPM
Penulis : Haryo Jati Editor : Iman-Firdaus
Sumber : Kompas TV/Stuff/NZ Herald