> >

Mahkamah Agung Brasil Selidiki Bolsonaro atas Kerusuhan Pendukungnya, Berpotensi Bertanggung Jawab

Kompas dunia | 14 Januari 2023, 10:31 WIB
Mantan Presiden Brasil, Jair Bolsonaro. Bolsonaro diselidiki Mahkamah Agung Brasil atas kerusuhan yang dilakukan pendukungnya di Brasilia. (Sumber: AP Photo/Eraldo Peres, File)

Mereka berkemah di dan sekitar Brasilia selama sepekan meminta agar dilakukan kudeta militer.

Bolsonaro sendiri memutuskan meninggalkan Brasil ke Amerika Serikat, Desember lalu, setelah menolak mengalihkan kekuasaan kepada Lula.

Baca Juga: Joe Biden Diminta Usir Bolsonaro dari AS, Buntut Penyerbuan Istana Presiden Brasil

Sebelumnya, sejumlah pelaku bisnis dan pejabat di Brasil di periksa terkait kerusuhan tersebut.

Salah satunya adalah mantan Kepala Keamanan Brasilian Anderson Torres, yang terbang ke AS menjelang kerusuhan.

 

Pada Kamis (12/1) kemarin, polisi mendatangi rumahnya dan menemukan dokumen yang dilaporkan berusaha membalikkan hasil pemilihan.

Torres berargumen dokumen itu diartikan keluar dari konteks, tetapi Menteri Kehakiman Flavio Dino mengatakan ia harus menyerahkan diri pada Senin (16/1/2023) atau akan diekstradisi.

Penulis : Haryo Jati Editor : Gading-Persada

Sumber : BBC


TERBARU