Parlemen Jerman Kibarkan Bendera Setengah Tiang untuk Gorbachev, Hormati Jasanya untuk Berlin
Krisis rusia ukraina | 7 September 2022, 22:17 WIBMenurut Bas, Berlin telah terlalu lama “mengabaikan, atau mungkin tidak mau percaya," bahwa Rusia di bawah (Vladimir) Putin telah lama berbelok secara radikal dari tujuan-tujuan Gorbachev.
“Hari ini, jurang dalam memisah Rusia dan Eropa, tempat di mana, menurut visi Gorbachev, sebuah rumah bersama diharapkan muncul bersama Rusia dan dengan suatu arsitektur keamanan bersama,” kata Bas.
“Rusia lah yang mematahkan spirit itu di bawah Putin, dan itu adalah suatu kesalahan tragis,” pungkas dia.
Baca Juga: Makin Ramai di Indo-Pasifik, Panglima Militer Jerman Umumkan akan Perluas Kehadiran Militer
Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Purwanto
Sumber : Associated Press