> >

Inggris Puji Indonesia Membuat Perang Ukraina Dibicarakan di G20, Tapi Kecam Kehadiran Putin

Kompas dunia | 20 Agustus 2022, 15:01 WIB
Ilustrasi G20. Inggris puji Indonesia yang telah mengusahakan dampak perang Ukraina dibicarakan di G20, namun mengecam kehadiran Presiden Rusa Vladimir Putin. (Sumber: Kemenkominfo Via Kompas.com)

Baca Juga: Ukraina Tuding Rusia Berniat Permalukan Kiev dengan Pertontonkan Tentaranya yang Ada dalam Kurungan

Pada sejumlah pertemuan G20 pada level lainnya, situasi memanas antara Rusia dan AS.

Sebelumnya Menteri Keuangan AS, Janet Yellen melakukan walkout pada pertemuan G20 di New York pada April lalu saat perwakilan Rusia berbicara.

Sedangkan Menteri Luar Negeri Rusia, Sergey Lavrov memutuskan keluar dari pertemuan pada Juli lalu di Bali, setelah sejumlah anggota G20 mengecam serangan Rusia ke Ukraina.

Penulis : Haryo Jati Editor : Gading-Persada

Sumber : Sky News


TERBARU