> >

Peran Penting Rudal HIMARS Kiriman AS ke Ukraina, Disebut Bakal Mengubah Jalannya Perang

Krisis rusia ukraina | 25 Juli 2022, 13:22 WIB
Ilustrasi. Unit peluncur roket HIMARS yang diproduksi Lockheed Martin digunakan dalam latihan Angkatan Bersenjata AS di Washington, 23 Mei 2011. (Sumber: Tony Overman/The Olympian via AP)

Baca Juga: Korea Utara Tuduh AS Lakukan Terorisme Biologi, Bentuk Dukungan Rezim Kim Jong-Un ke Rusia?

Pejabat itu menggunakan, HIMARS secara efektif sudah menghancurkan depot amunisi, posisi artileri jarak jauh, pos komando, pertahanan udara, radar dan jaringan komunikasi Rusia.

Ketua Kepala Staf Gabungan, Jenderal Mark Milley, sempat mengatakan penggunaan HIMARS oleh Rusia akan mengurangi kemampuan Rusia.

“Serangan itu akan mengurangi kemampuan Rusia untuk memasok pasukan mereka, komando dan kontrol pasukan, serta menghancurkan serangan ilegal mereka,” tuturnya.

Penulis : Haryo Jati Editor : Purwanto

Sumber : Newsweek


TERBARU