Militer Inggris Veteran Perang Irak: Rusia Kehilangan 50 Ribu Tentara dan Ribuan Tank di Ukraina
Krisis rusia ukraina | 17 Juli 2022, 20:18 WIBSetelah mundur dari Kiev, Rusia memusatkan serangan ke kawasan Donbass, timur Ukraina. Moskow dan pasukan separatis telah berhasil merebut Oblast (daerah setingkat provinsi) Luhansk dan kini tengah berupaya merebut Donetsk.
“Rusia memulai invasi ini dengan ambisi mencaplok seluruh Ukraina. Rusia berambis merebut kota-kota pada 30 hari pertama. Rusia berambisi menciptakan perpecahan dan menekan NATO. Inilah Rusia sebagai tantangan terhadap tatanan dunia,” kata Radakin.
“Rusia gagal dalam semua ambisi ini. Rusia sekarang adalah negara yang lebih lemah dibanding pada awal Februari (bulan dimulainya perang),” pungkas dia.
Baca Juga: Sekutu Putin Ungkap Rusia Harus Menang di Ukraina pada Akhir Tahun, Terancam Digulingkan Jika Gagal
Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Purwanto
Sumber : The Guardian