> >

Belarusia dan Rusia Disanksi Barat, Putin dan Lukashenko Janji Saling Dukung

Krisis rusia ukraina | 12 Maret 2022, 12:57 WIB
Presiden Belarusia Aleksandr Lukashenko berpose dengan Presiden Rusia Vladimir Putin saat keduanya bertemu di Kremlin, Moskow, Jumat (11/3/2022). (Sumber: Mikhail Klimentyev/Pool Kremlin/Sputnik via Associated Press)

Belarusia pun kerap menjadi target dalam paket sanksi yang diumumkan Barat belakangan ini. Pada 9 Maret lalu, Uni Eropa mengumumkan telah mendepak tiga bank Belarusia dari layanan transaksi finansial SWIFT serta melarang transaksi dengan bank sentral Belarusia.

Baca Juga: Putin Ketemu Presiden Belarusia Bahas Ukraina, Begini Perkembangan Invasi Rusia


 

Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Gading-Persada

Sumber : TASS


TERBARU