> >

Dapat Sanksi Ekonomi dari Barat, Dubes Rusia Georgievna: Ekonomi Kami Telah Beradaptasi

Krisis rusia ukraina | 6 Maret 2022, 06:30 WIB
Direktur Pemberitaan Tribun Network, Febby Mahendra Putra (kiri), mewawancarai Duta Besar Rusia untuk Indonesia, Lyudmila Georgievna Vorobieva, dalam sesi wawancara khusus di Rumah Dinas Duta Besar Rusia, Jakarta Selatan, Kamis (3/3/2022). (Sumber: Tribunnews/Jeprima)

Rusia adalah bagian dari ekonomi global, menjadi pemasok minyak dan gas ke Eropa. Sanksi ekonomi ini diyakini juga akan memengaruhi ekonomi global.

"Ini bukan pertama kalinya mereka menjatuhkan sanksi terhada kami, itu dimulai tahun 2014, ekonomi kami telah beradaptasi. Tentu saja kami ingin menghindari itu," ujar Georgievna. 

Baca Juga: Putin Keluarkan Peringatan Keras bila Ada Zona Larangan Terbang di Atas Ukraina

"Tapi saya sangat berharap dan yakin bahwa Rusia akan bertahan dan tareget yang kami miliki di Ukraina akan tercapai. Target utamanya adalah hidup damai dengan ukraina dan tidak merasa terancam oleh Ukraina, oleh barat atau pihak lain mana pun," imbuhnya.

 

Penulis : Johannes Mangihot Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Kompas TV


TERBARU