Ingin Namakan Anaknya Vladimir Putin, Pasangan Swedia Ini Malah Mendapat Pelarangan dari Pemerintah
Kompas dunia | 19 September 2021, 10:17 WIBMeski begitu, tak semua nama diizinkan oleh Skatterverket.
Pada masa lalu lembaga tersebut telah menolak nama seperti Ford, Pilzner, Q atau Allah.
Media Swedia juga belum mengungkapkan mengapa orang tua anak tersebut ingin menamakan anaknya 'Vladimir Putin'.
Penulis : Haryo Jati Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV/Oddity Central