Sengketa Tanah Berkembang Jadi Bentrokan Berdarah di Sudan, Sedikitnya 36 Tewas
Kompas dunia | 8 Juni 2021, 04:10 WIBPemerintah dituding telah membalas dengan mempersenjatai suku-suku nomaden Arab setempat dan melepaskan milisi yang dikenal sebagai janjaweed terhadap warga sipil. Pemerintah membantah tudingan itu.
Baca Juga: Mengenal Letkol Revilla Oulina, Prajurit TNI Wanita Pertama yang Jadi Komandan Pasukan PBB di Sudan
Al-Bashir sendiri menghadapi dakwaan internasional atas genosida dan kejahatan terhadap kemanusiaan terkait konflik Darfur.
Penulis : Vyara Lestari Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV