Dinyatakan Hilang Diculik 2 Tahun Lalu, Gadis Ini Ditemukan dengan Cara Mengejutkan
Kompas dunia | 30 Mei 2021, 12:26 WIBJohn menculiknya, setelah terlebih dahulu memberikan obat tidur.
Ketika Daphne dinyatakan hilang, mereka juga mencari ayahnya dan tak ditemukan.
Kepolisian mengungkapkan kelegaannya setelah melihat kondisi Daphne baik-baik saja.
Baca Juga: Mantan Pilot Akui Telah Lakukan Tindakan Tak Senonoh di Kokpit saat Penerbangan
“Kami bersyukur bahwa Daphne selamat dan tak lagi dalam penyanderaan ayahnya,” bunyi pernyataan pihak kepolisian.
“Khususnya kelegaan karena bisa memberitahu ibunya Daphne telah bebas dan tak lagi disembunyikan,” lanjutnya,
Meski begitu, pihak kepolisian menegaskan terus mencari dan akan menangkap John Westbrook.
Daphne diyakini pergi karena tak ingin berbicara dengan ibunya, setelah keduanya bertengkar setelah ia keluar dari sekolah saat kelas 10.
Penulis : Haryo Jati Editor : Purwanto
Sumber : Kompas TV