> >

Domba Mongolia Lahir dengan Dua Kaki dan Bisa Berjalan, Mati 40 Hari Kemudian

Kompas dunia | 30 April 2021, 14:38 WIB
Domba yang dilahirkan berkaki dua bisa berjalan seperti manusia. (Sumber: Sahuanmuchang/AsiaWire)

Baca Juga: Sering Tak Berumur Panjang, Sapi Berkepala Dua Ini Miliki Fungsi Organ dan Tanda Vital yang Baik

Ketika makan meninggalkan kandang, domba itu akan menjatuhkan lututnya dan meluncur ke bawah palang sebelum bergabung dengan kawanan lainnya.

Saat akan beristirahat anak dombak tersebut akan menurunkan tubuhnya dan menggeser beban dari kaki depannya.

Sayangnya, 40 hari setelah dilahirkan anak domba tersebut mati karena penumpukan gas pada Minggu (25/4/2021).

Penulis : Haryo Jati Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Kompas TV


TERBARU