> >

Rusia Menyatakan Vaksin Covid-19 Sputnik V Tidak Menyebabkan Penggumpalan Darah

Kompas dunia | 15 April 2021, 07:05 WIB
Presiden Rusia Vladimir Putin memberikan acungan jempol. Pengembang vaksin Sputnik V Covid-19 Rusia mengatakan, Rabu (14/4/2021), tidak menyebabkan penggumpalan darah, efek samping potensial yang mengganggu peluncuran di beberapa negara Barat, seperti dilansir Straits Times, Rabu (14/04/2021). (Sumber: Alexei Druzhinin, Sputnik, Kremlin Pool Photo via AP)

Presiden Vladimir Putin mengatakan pada hari Rabu dirinya telah menerima dosis kedua dari vaksin untuk melawan virus corona dan mendorong orang Rusia untuk mengikuti teladannya.

Dia belum mengatakan yang mana dari tiga vaksin Rusia yang dia terima, EpicVacCorona, CoviVac atau Sputnik V.

Penulis : Edwin-Shri-Bimo

Sumber : Kompas TV


TERBARU