> >

3 Tradisi Paling Unik Perayaan Jumat Agung di Berbagai Negara

Kompas dunia | 2 April 2021, 13:45 WIB
Ilustrasi Jumat Agung yang jatuh besok, Jumat, 2 April 2021. (Sumber: Unsplash/Alicia Quan)

3. Menerbangkan layangan di Bermuda

Berbeda dengan negara lain yang melakukan perayaan secara realistis, di Bermuda seorang guru mengibaratkan layangan sebagai gambaran Yesus terangkat ke surga. 

Sehingga pada hari Jumat Agung, langit negara tersebut dipenuhi oleh layangan dengan berbagai warna.

 

Penulis : Dian Nita Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Kompas TV


TERBARU