> >

Cara Unik Demonstran Myanmar Hadapi Tentara dan Polisi, Gantung Pakaian Dalam Wanita

Kompas dunia | 7 Maret 2021, 11:47 WIB
Demonstran Myanmar menggantung pakaian dalam wanita dan Longyi untuk menahan tentara dan polisi. (Sumber: REUTERS)

Pada video di media sosial terlihat para polisi menurunkan pakaian tersebut sebelum kemudian melewatinya.

Baca Juga: Terjadi Kudeta Militer, Ini Sejarah Negara Myanmar yang Dulunya Bernama Burma

Setelah lebih dari sebulan kudeta Myanmar dilakukan oleh junta militer, hingga saat ini demonstrasi yang menolaknya belum berakhir.

Saat ini tercatat, lebih dari 50 demonstran terbunuh setelah junta militer mengambil langkah keras menghadapi mereka.

Meski telah mencoba merintangi polisi dan tentara dengan pakaian dalam wanita, mereka tetap ditembakki dengan gas air mata, oeluru karet dan granat.

Penulis : Haryo-Jati

Sumber : Kompas TV


TERBARU