> >

Kedua Pulau Ini Hanya Berjarak Tiga Kilometer, Tapi Miliki Perbedaan Waktu 21 Jam

Kompas dunia | 1 Maret 2021, 12:51 WIB
Kepulauan Diomede di Selat Bearing. (Sumber: David Goldman/AP)

Baca Juga: Lima Tahun Tak Terlihat, Jasad Pria Ini Ditemukan Telah Membusuk di Sofanya

Selain itu, secara teori berjalan dari Rusia ke AS bisa dilakukan dengan kapal layar, kayak atau berenang.

Pulau Diomede dinamakan berdasarkan Santo Yunani, Diomede. Pulau tersebut ditemukan oleh navigator Rusia-Denmatrk, Vitus Bering, 16 Agustus 1728.

Tanggal tersebut adalah ketika Gereja Ortodoks Rusia merayakannya sebagai peringatan untuk Saint Diomede.

Penulis : Haryo-Jati

Sumber : Kompas TV


TERBARU