> >

Pentagon Tunda Vaksinasi Covid-19 Bagi Hambali dan Tahanan Lain di Kamp Guantanamo

Kompas dunia | 31 Januari 2021, 16:53 WIB
Encep Nurjaman alias Riduan Isamuddin alias Hambali akan menjalani persidangan militer Amerika Serikat seperti diumumkan Departemen Pertahanan Amerika Serikat 21 Januari 2021. Pentagon menyatakan mereka menunda memberikan vaksin Covid-19 kepada 40 orang tahanan terorisme AS di kamp Guantanamo buntut kemarahan dari publik Amerika Serikat. (Sumber: New York Times)

Saat ini, Amerika Serikat menjadi negara yang paling terdampak dengan mencatatkan hampir 26 juta kasus Covid-19, dan 436,000 kematian.

Dalam kampanyenya, Presiden Biden berjanji bakal melakukan vaksinasi bagi setidaknya 100 juta warga dalam 100 hari pertama. Namun, pemerintahannya dihadapkan pada sejumlah rintangan, di antaranya adalah kurangnya vaksin dan kendala teknis bagi warga yang mendaftar. 

Penulis : Edwin-Shri-Bimo

Sumber : Kompas TV


TERBARU