Menlu Jerman: Jerman Periksa Aktivitas Raja Thailand
Kompas dunia | 27 Oktober 2020, 02:33 WIBDia tidak lagi harus menunjuk seseorang untuk menjalankan kewajibannya sebagai raja, ketika dia berada jauh dari kerajaan.
Namun sikap Raja Thailand ini memicu protes masyarakat Thailand yang pro demokrasi. Mereka bahkan melakukan unjuk rasa di Kedutaan Besar Jerman di Bangkok.
Beberapa minggu terakhir, terus terjadi gelombang protes di Bangkok, Thailand.
Massa pro demokrasi menuntut tiga hal, yaitu mundurnya PM Thailand, perubahan konstitusi yang dibuat di bawah pemerintah militer dan reformasi kerajaan Thailand.
Baca Juga: Tuntut PM Untuk Mundur, Demonstrasi Kembali Pecah di Bangkok
Penulis : Tussie-Ayu
Sumber : Kompas TV