Kim Jong-un Menangis saat Berpidato, Analis: Itu Strategi Air Mata Buaya
Kompas dunia | 19 Oktober 2020, 16:54 WIBHal yang sama juga diungkapkan Direktur Utama Komite HAM Korea Utara, Greg Scarlatoui kepada New York Post.
Baca Juga: Tangisan Kim Jong Un Dinilai karena Takut Dilengserkan Rakyatnya Sendiri
“Keluarga Kim sangat lihat, sangat licik dan cerdas. Kim berharap dengan meniru kakeknya, maka rakyat Korea Utara tetap berada di sisinya,” ujar Scarlatoui.
Menurut Scarlatoui masyarakat Korea Utara mulai belajar bagaimana kehidupan yang buruk bisa terjadi di negara itu.
Saat ini 40 persen dari populasi di Korea Utara atau lebih dari 10 juta orang menghadapi kekurangan pangan.
Penulis : Haryo-Jati
Sumber : Kompas TV