Sering Konsumsi Sayur Goreng? Ketahui Risikonya
Tips, trik, dan tutorial | 8 Agustus 2022, 14:00 WIBPenelitian yang dilakukan oleh ahli dari Malaysia dan diterbitkan pada Jurnal Frontier in Nutrition pada tahun 2018 menyatakan, makanan yang mengandung akrilamida terbukti bisa menjadi penyebab kanker atau karsinogen pada tikus.
Meskipun tidak selalu menjadi penyebab kanker pada manusia, namun American Cancer Society tetap berpendapat bahwa ada kemungkinan untuk menjadi karsinogen untuk sebagian orang dengan kondisi tertentu.
Penulis : Fransisca Natalia Editor : Desy-Afrianti
Sumber : Kompas TV/Kompas.com