Pandemi Berlalu, Pengamat Sebut Konser Online Tidak Lagi Cocok, Orang Indonesia Suka Pamer Outfit
Musik | 9 Februari 2023, 15:58 WIBSenada, Founder Rajawali Indonesia Anas Alimi mengatakan konser yang tidak langsung (daring) menjadi kurang menarik karena tidak adanya ambience penonton yang secara langsung.
"DNA dari sebuah konser itu ya hadir langsung ke venue, jadi menurut saya juga sudah tidak cocok lagi di tahun ini. Kecuali untuk konten itu masih bisa tapi di luar itu, kurang," kata Anas yang tahun ini akan mendatangkan Deep Purple di Solo.
"Sudah ketinggalan lah intinya jika tahun 2023 masih ada yang menggelar konser online, situasi pandemi juga sudah landai jadi ya tidak mungkin menarik lagi," pungkasnya.
Baca Juga: Penonton Konser Dewa 19 Keluhkan JIS, Sandiaga Uno Dorong Pengelolaan Terintegrasi
Penulis : Kiki Luqman Editor : Iman-Firdaus
Sumber : Kompas TV