> >

Sampaikan Materi pada Sidang Cerai, Dedi Mulyadi: Itu Tidak Boleh Jadi Konsumsi Publik

Selebriti | 28 Oktober 2022, 11:33 WIB
Bupati Purwakarta Anne Ratna dan Anggota DPR RI Dedi Mulyadi. Dedi mengatakan materi sidang cerai tidak untuk dikonsumsi publik. (Sumber: Wartakota)

"Tapi begitu saya tidak jadi bupati, istri jadi bupati, saya digugat cerai,” lanjutnya.

Baca Juga: Terungkap! Ini Alasan Bupati Purwakarta Anne Ratna Gugat Cerai Dedi Mulyadi

Langgar Syariat

Di sisi lain, Anne Ratna mengatakan sang suami telah melanggar syariat Islam hingga akhirnya ia mengambil langkah menggugat cerai.

"Ya jelas (melanggar), kalau tidak melanggar saya tidak akan berani langkah menggugat cerai," kata Anne.

Anne sendiri tidak menjelaskan lebih rinci apa syariat yang dilanggar oleh Dedi.

Sebagai informasi, sidang cerai Dedi Mulyadi dan Anne Ratna akan dilanjutkan pada awal November 2022 dengan agenda penyampaian pendapat Anne sebagai penggugat. 

Penulis : Dian Nita Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas TV, Antara


TERBARU