> >

Tanaman Hias Perlu Pot Baru Jika Mengalami 4 Keadaan Ini

Lifestyle | 17 Januari 2021, 16:09 WIB
Ampas kopi bisa dimanfaatkan sebagai pupuk atau penyubur tanaman. (Sumber: www.discovery.com)

Jika tanaman sudah tumbuh besar sementara potnyakecil, inilah saatnya untuk memperbaruinya. Tanaman itu tak bisa berkembang optimal di ruang terbatas.

Jika dibiarkan terus menerus, tanaman itu tidak akan bisa tumbuh dan berkembang optimal di dalam pot yang kecil.

Baca Juga: Meningkatkan Kesejahteraan Warga Terdampak Pandemi Melalui Budidaya Tanaman Hidroponik

 

3. Tanaman mulai menguning

Ada banyak penyebab daun menguning, dari terlalu banyak air hingga terlalu banyak cahaya. Tetapi jika melihat banyak kuning muncul tiba-tiba di daun, itu bisa menjadi tanda bahwa sudah waktunya untuk me-repotting. 

 

4. Tanaman kehilangan banyak daun

Tanaman yang daunnya tiba-tiba rontok lebih banyak dari biasanya juga bisa menandakan waktunya untuk me-repotting. Tanda itu menunjukkan bahwa tanaman tersebut kekurangan nutrisi dari tanah atau media tanamnya.

Penulis : Dian-Septina

Sumber : Kompas TV


TERBARU