> >

Ruben Onsu Pastikan Tak Akan Lagi Beri Ampun Pembully Betrand Peto

Selebriti | 7 November 2020, 13:03 WIB
Ruben Onsu dan Betrand Peto (Sumber: Instagram)

"Ya biar dia tau kalau ada anak yang dia hina itu masih punya orang tua," ujar Ruben Onsu.

"Jadi kita berpikir panjang mau menghina orang lain. Dia sudah membuat gores hati orangtuanya," katanya.

Penulis : Ade-Indra-Kusuma

Sumber : Kompas TV


TERBARU