Nikita Willy Akui Repotnya Urus Pernikahan Jadi Momen yang Menyenangkan
Selebriti | 19 Agustus 2020, 12:39 WIB"Repotnya itu saya ada dua acara, malam bainay dan pengajian. Memang bikin dua acara dalam sebulan cukup repot," ungkapnya.
Lebih lanjut, Nikita Willy tak mau hanya mengeluh. Ia hanya ingin membagikan keluh kesahnya saja agar bisa semangat lagi menyiapkan pernikahan dengan Indra Priawan.
"Tapi katanya kan itu fun part-nya dalam pernikahan. Jadi nikmatin aja," ujar Nikita Willy.
Penulis : Ade-Indra-Kusuma
Sumber : Kompas TV