> >

Lowongan Kerja BUMN, PT SIER Buka Lowongan untuk Penyandang Disabilitas, Ini Syarat Daftarnya

Loker | 2 Mei 2024, 11:47 WIB
PT Surabaya Industrial Estate Rungkut (SIER) masih membuka lowongan kerja besar-besaran pada Mei 2024 untuk lulusan D3 dan D4/S1 berbagai jurusan dan juga penyandang disabilitas (Sumber: PT SIER)

Kualifikasi:

  • Laki-laki atau Perempuan mempunyai kesempatan yang sama dan setara
  • Pendidikan D-IV/S1 Teknik Keselamatan dan Kesehatan Kerja, D-IV/S1 Kesehatan Masyarakat
  • Memiliki pengetahuan terkait dasar-dasar K3
  • Memiliki kemampuan analisa dan komunikasi yang baik, dan mampu melakukan design dengan canva/corel
  • Disiplin dan memiliki kemauan untuk berkembang
  • Posisi ini terbuka untuk Disabilitas Tunarungu Ringan dengan syarat apat mengoperasikan komputer

5. Pelaksana Kepatuhan

Kualifikasi:

  • Laki-laki atau Perempuan mempunyai kesempatan yang sama dan setara
  • Minimal S1 Hukum/Manajemen Bisnis/Arsiparis
  • Diutamakan memiliki pengalaman minimal 1 tahun di bidang Legal/Compliance/Kearsipan
  • Memiliki kemampuan untuk presisten
  • Memiliki kemampuan analisa dan komunikasi yang baik
  • Disiplin dan memiliki kemauan untuk berkembang
  • Posisi ini terbuka untuk Disabilitas Fisik Ringan, Cerebral Palsy, Tunarungu Ringan, Buta Warna dengan syarat dapat mengoperasikan komputer

6. Pelaksana Manajemen Risiko

Kualifikasi:

  • Laki-laki atau Perempuan mempunyai kesempatan yang sama dan setara Minimal S1 Semua Jurusan, diutamakan jurusan statistika
  • Memiliki kemampuan kommunikasi yang baik
  • Memiliki kemampuan Analytical Thinking yang baik
  • Memahami dasar dasar Manajemen Risiko. dan Sistem Manajemen Perusahaan
  • Posisi ini terbuka untuk Disabilitas Fisik Ringan, Cerebral Palsy, Tunarungu Ringan dengan syarat dapat mengoperasikan komputer

7. Pelaksana Manajemen Talenta

Kualifikasi:

  • Laki-laki atau Perempuan mempunyai kesempatan yang sama dan setara
  • S1 Manajemen SDM/Teknik Industri
  • Memahami proses perencanaan dan evaluasi Training Need Analysis
  • Memahami proses asesmen potensi dan kompetensi
  • Memiliki kemampuan talent development dan people analytic
  • Memiliki kemampuan analisa yang baik
  • Posisi ini terbuka untuk Disabilitas Fisik Ringan, Cerebral Palsy, Tunarungu Ringan dengan syarat dapat mengoperasikan komputer

8. Pelaksana Pajak

Kualifikasi:

  • Laki-laki atau Perempuan mempunyai kesempatan yang sama dan setara
  • Minimal S1 Keuangan/Akuntansi/Perpajakan
  • Memiliki kemampuan analisis dan komunikasi yang baik
  • Menguasai sistem aplikasi akuntansi- keuangan
  • Memahami dasar-dasar akuntansi, perpajakan, keuangan, asuransi dan klaim, serta Sistem Manajemen Perusahaan
  • Posisi ini terbuka untuk Disabilitas Fisik Ringan, Cerebral Palsy, Tunarungu Ringan, Buta Warna dengan syarat dapat mengoperasikan komputer

9. Pelaksana Pelaporan dan Hubungan Pemangku Kepentingan

Kualifikasi: 

  • Laki-laki atau Perempuan mempunyai kesempatan yang sama dan setara
  • Minimal S1 Akuntansi/ Manajemen Bisnis/ Sistem Informasi/ Statistika/Teknik Industri
  • Menguasai Ms Office setara intermediate level
  • Memahami Bussiness Knowledge, Basic Accounting, Sistem Manajemen Perusahaan
  • Memiliki kemampuan analisa dan komunikasi yang baik
  • Memiliki kemampuan untuk disiplin
  • Posisi ini terbuka untuk Disabilitas Fisik Ringan, Cerebral Palsy, Tunarungu Ringan dengan syarat dapat mengoperasikan komputer

10. Pelaksana Pengembangan Organisasi

Kualifikasi:

  • Laki-laki atau Perempuan mempunyai kesempatan yang sama dan setara
  • Minimal S1 Manajemen SDM/Psikologi/Teknik Industri
  • Memiliki pengetahuan terkait Job Evaluation, Manpower Plan, Performance Management, Struktur Organisasi, dan Tren Pengembangan Organisasi Terkini
  • Menguasai Ms Office setara intermediate level
  • Memiliki kemampuan analisa dan komunikasi yang baik Disiplin dan memiliki kemauan untuk berkembang
  • Posisi ini terbuka untuk Disabilitas Fisik Ringan, Cerebral Palsy, Tunarungu Ringan, Buta Warna dengan syarat dapat mengoperasikan komputer

Pendaftaran lowongan kerja BUMN PT SIER dilakukan secara online melalui laman https://www.klob.id/recruitment-ptsier2024.

Baca Juga: Timnas Indonesia U23 Bakal Lawan Argentina jika Lolos Langsung ke Olimpiade 2024

Penulis : Kiki Luqman Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Kompas TV


TERBARU