Ada yang Naik! Cek Daftar Harga BBM Pertamina Terbaru 1 Juli 2023 di Seluruh Indonesia
Ekonomi dan bisnis | 1 Juli 2023, 07:18 WIBJAKARTA, KOMPAS.TV - Pengumuman harga bahan bakar minyak (BBM) terbaru. PT Pertamina telah merilis penyesuaian daftar harga BBM terbaru per 1 Juli 2023. Terlihat ada 3 jenis BBM yang naik.
Melansir laman Pertamina, Sabtu (1/7), kenaikan harga BBM terlihat pada Pertamax Turbo di wilayah Jabodetabek tadinya Rp13.600 per liter kemudian naik Rp400 menjadi Rp14.000.
Begitu juga dengan Dexlite yang semula harganya Rp12.650 kini menjadi Rp13.150 atau naik Rp500 per liter.
Selain itu, Pertamina Dex juga naik per 1 Juli yang semula Rp13.250 kini menjadi Rp13.500 per liter atau naik Rp250 per liter.
Di sisi lain, harga Pertamax hari ini tidak naik yakni masih Rp12.400 di Jabodetabek dan Rp12.500 di Jawa Timur, Jawa Tengah, Jawa Barat hingga Bali.
Adapun harga Pertalite terbaru tidak mengalami kenaikan maupun penurunan, masih Rp10.000 di seluruh Indonesia.
Baca Juga: Kenalin Nih BBM Baru Pertamina: Pertamax Green 95, Harganya Nggak sampai Rp13.600
Berikut rincian harga BBM Pertamina terbaru 1 Juli 2023:
Aceh
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 12.500 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.000 per liter
- Dexlite: Rp 13.150 per liter
- Pertamina Dex: Rp 13.550 per liter
Sumatera Utara, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Lampung
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 12.550 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.350 per liter
- Dexlite: Rp 13.400 per liter
- Pertamina Dex: Rp 13.800 per liter
Prov Riau, Kep Riau
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 13.100 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.700 per liter
- Dexlite: Rp 13.650 per liter
- Pertamina Dex: Rp 13.750 per liter
Batam
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 11.900 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 13.300 per liter
- Dexlite: Rp 12.400 per liter
- Pertamina Dex: Rp 12.800 per liter
Jambi
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 11.900 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.350 per liter
- Dexlite: Rp 13.400 per liter
- Pertamina Dex: Rp 13.800 per liter
Bengkulu
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 11.900 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.700 per liter
- Dexlite: Rp 13.650 per liter
- Pertamina Dex: Rp 14.050 per liter
Bangka Belitung
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 11.900 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.700 per liter
- Dexlite: Rp 13.650 per liter
- Pertamina Dex: Rp 13.550 per liter
Lampung
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 11.900 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.700 per liter
- Dexlite: Rp 13.650 per liter
- Pertamina Dex: Rp 14.050 per liter
DKI Jakarta
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 11.900 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.000 per liter
- Dexlite: Rp 13.150 per liter
- Pertamina Dex: Rp 13.550 per liter
Banten
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 11.900 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.000 per liter
- Dexlite: Rp 13.150 per liter
- Pertamina Dex: Rp 13.550 per liter
Baca Juga: Oknum Honorer Palsukan Surat Rekomendasi BBM Bersubsidi, Polisi Geledah Kantor UPTD TPI Inengo
Jabodetabek
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 11.900 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.000 per liter
- Dexlite: Rp 13.150 per liter
- Pertamina Dex: Rp 13.550 per liter
Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, DI Yogyakarta
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 11.900 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.000 per liter
- Dexlite: Rp 13.150 per liter
- Pertamina Dex: Rp 13.550 per liter
Bali
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 11.900 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.000 per liter
- Dexlite: Rp 13.150 per liter
- Pertamina Dex: Rp 13.550 per liter
Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 11.900 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.000 per liter
- Dexlite: Rp 13.150 per liter
- Pertamina Dex: Rp 13.550 per liter
Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Kalimantan Utara
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 11.900 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.350 per liter
- Dexlite: Rp 13.400 per liter
- Pertamina Dex: Rp 13.800 per liter
Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Selatan, Sulawesi Barat
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 11.900 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.350 per liter
- Dexlite: Rp 13.400 per liter
- Pertamina Dex: Rp 13.800 per liter
Gorontalo
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 11.900 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.350 per liter
- Dexlite: Rp 13.400 per liter
- Pertamina Dex: Rp 13.800 per liter
Maluku, Maluku Utara
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 12.800 per liter
- Pertamax Turbo: -
- Dexlite: Rp 13.400 per liter
- Pertamina Dex: -
Papua, Papua Barat
- Pertalite: Rp 10.000 per liter
- Pertamax: Rp 12.800 per liter
- Pertamax Turbo: Rp 14.350 per liter
- Dexlite: Rp 13.400 per liter
- Pertamina Dex: Rp 13.800 per liter
Demikian daftar harga BBM 1 Juli 2023 terbaru. Selengkapnya dapat dilihat di sini.
Penulis : Dian Nita Editor : Gading-Persada
Sumber : Pertamina, Tribun Jabar