> >

Tesla Bakal Investasi di Batang Jawa Tengah Tahun Ini, Bahlil: Baterai dan Mobil Insyallah Masuk

Ekonomi dan bisnis | 18 Mei 2022, 21:24 WIB
Saham Tesla meroket 13 persen di bursa Amerika pada perdagangan Senin (25/10/2021) waktu setempat. Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia menyebut Tesla berencana melakukan investasi di Indonesia pada 2022. (Sumber: AP file)

Meski demikian, Bahlil belum bisa menyebutkan nilai investasi yang akan dilakukan Elon Musk di Indonesia. Pasalnya belum ada tanda tangan kesepakatan yang terjadi.

"Berapa nilai investasinya, masih juga dirahasiakan. Tapi barang ini barang bagus, barang gede," ucapnya.

Penulis : Danang Suryo Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas.com


TERBARU