Kepala BPS: Ekonomi Indonesia Kuartal I-2022 Tumbuh 5,01 Persen
Ekonomi dan bisnis | 9 Mei 2022, 12:24 WIBSurvei BPS juga menemukan jika mobilitas masyarakat di kuartal I 2022 adalah yang terbaik sepanjang pandemi.
Baca Juga: Tol Terpanjang di Indonesia Dibangun Akhir 2022, Panjang 206 Km dan Butuh Dana Rp56 T
"Aktivitas penduduk di berbagai lokasi sudah melebihi kondisi normal. Hanya tempat transit yang belum pulih, tetapi sudah jauh membaik," tutur Margo.
"Mobilitas sudah sangat bagus, menunjukkan peningkatan yang signifikan. Ini berpengaruh positif terhadap kegiatan produksi, konsumsi, dan investasi." tambahnya.
Penulis : Dina Karina Editor : Deni-Muliya
Sumber :