3 Langkah Strategis Mensos Risma Cegah Korupsi Penyaluran Bansos
Ekonomi dan bisnis | 27 Juli 2021, 17:23 WIBUntuk meringankan beban masyarakat terdampak pandemi, Kemensos menyiapkan sejumlah bantuan. Seperti disalurkannya beras sebesar 10 kg melalui Perum Bulog untuk 10 juta Keluarga Penerima Manfaat (KPM) PKH, 10 juta KPM BST dan 8,8 juta KPM BPNT/Kartu Sembako non PKH.
Kemensos juga menyalurkan beras lima kilogram untuk 5,9 juta pekerja informal di Jawa-Bali yang penyalurannya melalui Dinas Sosial. Total volume beras adalah 2.010 ton, dengan 3.000 paket beras untuk 122 kabupaten/kota dan 6.000 paket untuk enam ibu kota provinsi.
Baca Juga: Cegah Korupsi, Mensos Risma Gandeng BI hingga OJK Buat Aplikasi Khusus Bansos
Penulis : Fransisca Natalia Editor : Purwanto
Sumber : Kompas TV/Antara