Dihantam Pandemi, Pertamina dan PLN Masih Bisa Cuan Triliunan Rupiah
Bumn | 15 Juni 2021, 13:56 WIBBaca Juga: Utang PLN Hampir Rp500 T, Faisal Basri: Bukan Foya-foya
"Patut diapresiasi mengingat tahun 2020 bukan tahun yang mudah, tapi Pertamina bisa mencapai laba bersih konsolidasian 1,05 miliar dollar AS atau 250 persen di atas target RKAP revisi 2020, yaitu 419,8 juta, dollar AS" ujar Condro.
BUMN energi lainnya yang berhasil meraih cuan di saat pandemi adalah PLN. Sepanjang 2020 PLN mampu mencetak laba bersih sebesar Rp5,9 triliun. Naik 38,6 persen dibanding 2019, yang sebesar Rp4,3 triliun.
Hal itu disebabkan efisiensi dan penghematan yang dilakukan PLN, bisa mengurangi beban usaha hingga Rp14,4 triliun. Dari yang semula sebesar Rp315,4 triliun di 2019 menjadi sebesar Rp301 triliun di 2020.
Penulis : Dina Karina Editor : Purwanto
Sumber : Kompas TV