Pertumbuhan Ekonomi Sulawesi dan Papua Masih Positif Saat Resesi
Ekonomi dan bisnis | 5 Februari 2021, 12:17 WIB"Dilihat secara spasial, struktur ekonomi tidak berubah, masih di dominasi Jawa dan Sumatera," ujarnya.
Beradasarkan data BPS, pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun lalu masih -2,07%. Di sisi lain, pertumbuhan -2,07% itu masih lebih baik jika dibandingkan sejumlah negara lain. Seperti Singapura yang -5,8%, Filipina -9,5%, Amerika Serikat -3,5% dan Uni Eropa -6,4%.
Penulis : Dina-Karina
Sumber : Kompas TV