KOMPAS.TV- Istilah takjil seiring disebut saat bulan Ramadan, nah takjl sendiri adalah makanan ringan yang dikonsumsi saat berbuka puasa.
Biasanya takjil berupa minuman dan makanan manis.
Tak jarang momen menikmati takjil jadi lambang kebersamaan di bulan Ramadan.
Beragam jenis takjil sangat populer di Indonesia antara lain kolak, gorengan, kurma, puding, es buah, dan lain sebagainya.
Baca Juga: Daftar Halte Transjakarta yang Sajikan Takjil Gratis untuk Berbuka Puasa
Editor Video: Dawud Majid
#takjil#tipsbikintakjil#takjilsehat
Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.